Metode Penelitian Sosial: Filosofi dan Desain Praktis

15.02

Penulis: Ambo Upe
ISBN: 978-602-74618-0-2
Harga: 40.000
Sinopsis: 
Pemahaman filosofis dan praktis dalam penelitian sosial merupakan conditio sine quo non. Karena itu, diperlukan referensi yang menyajikan kedua hal tersebut. Buku Metode Penelitian Sosial: Filosofi dan Desain Praktis hadir sebagai jawaban atas kehausan pembaca seputar metode penelitian sosial. Buku ini dikemas secara apik dalam bahasa yang mudah dicerna khususnya kepada mahasiswa. Sajian buku ini meliputi materi tentang ilmu pengetahuan dan kebenaran ilmiah; filosofi penelitian ilmu sosial; klasifikasi penelitian sosial; proses penelitian ilmiah; desain rencana penelitian; serta analisis data dan laporan hasil penelitian. Selain mahasiswa, referensi ini juga menjadi penting bagi peneliti dan dosen sebagai bahan pengayaan wawasan metodologis.

» Terimakasih telah membaca: Metode Penelitian Sosial: Filosofi dan Desain Praktis
Sebarkan Melalui:
Posting Lebih Baru
Previous
This is the last post.

0 Response to "Metode Penelitian Sosial: Filosofi dan Desain Praktis"

Posting Komentar